Skip to main content

Posts

Showing posts with the label posisi dasar hukum tersebut masuk dalam ketentuan khusus atau umum

tugas 1 TAP

Saudara mahasiswa simak kasus berikut dan kerjakan perintah penugasannya.  Kasus Peristiwa.  - Wartawan korban penganiayaan oknum TNI Angkatan Udara Medan saat unjuk rasa warga Sarirejo, Senin (15/8/2016), menuturkan bahwa oknum itu menganiayanya secara membabi buta. Salah satu wartawan yang dianiaya, Array Argus dari Tribun Medan , mengatakan, kejadian itu berlangsung ketika ia sedang mewawancarai seorang ibu yang anaknya disekap oleh oknum TNI AU. "Sekitar pukul 4 sore tadi (kemarin), aku lagi wawancara dengan ibu-ibu warga Jalan Pipa Dua. Anaknya Yogi umur 12 tahun disekap. Tiba-tiba kutengok ada 3 truk TNI masuk, mereka bawa tameng, pentungan dan besi-besi," ujar Array seperti dikutip dari Tribunnews , Selasa (16/8/2016). Menurut Array, oknum TNI AU itu langsung turun dari truk dan memukuli rumah warga di kawasan Simpang Teratai. Oknum itu kemudian mendatanginya dan bertanya. Array mengingat tiga nama TNI AU yang menganiayanya. Ada tentara lain yang melakukan kekeras...